Bunda PAUD Labuhanbatu Kunjungi TKN Pembina Rantauprapat, Dukung Penguatan Pendidikan Anak Usia Dini
Labuhanbatu, Wantaranews.com Bunda PAUD Kabupaten Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., MKM., mengunjungi TK Negeri (TKN) Pembina Rantauprapat di Jalan Dewi Sartika, Urung Kompas, Kecamatan Rantau Selatan, Senin (13/10/2025). Dalam kunjungan itu, Bunda Maya mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan bagian dari rangkaian kerja Bunda PAUD Kabupaten Labuhanbatu untuk memperkuat sinergi dan dukungan terhadap dunia pendidikan […]
Continue Reading