Dukung Gerakan Nasional Pemberantasan Korupsi, Ditreskrimsus Polda Gorontalo Torehkan Tinta Emas
wantaranews.com Jakarta– Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo kembali menorehkan tinta emas di tingkat nasional. Melalui kinerja luar biasa Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) yang dipimpin oleh KBP Dr., Maruly Pardede SH., SIK., MH.,. Selaku Direktur, berhasil meraih peringkat I nasional dalam kategori penyelesaian perkara tindak pidana korupsi tahun 2024 -2025. Penghargaan bergengsi ini diserahkan langsung […]
Continue Reading