SERAHKAN BANTUAN ATENSI, INI PESAN BUPATI DEDI IRAWAN
Wantaranews – Pesisir Barat Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dedi Irawan, menyerahkan secara simbolis bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI) Program Sentra Terpadu Inten Soeweno Bogor Kementerian Sosial (Kemensos) kepada 120 orang, di kantor Kelurahan Pasar Kota Krui Kecamatan Pesisir Tengah, Sabtu (8/11/2025). Hadir juga dalam kegiatan Perwakilan dari Kemensos, Rudianto, S.T., Plt. Kepala Dinas Sosial (Dinsos), […]
Continue Reading