Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi Launching Bimbel Intensif di SMAN 1 Pangaribuan

Lensapendidikan – Tapanuli Utara Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara menyampaikan apresiasi dan dukungan penuh terhadap pelaksanaan doa bersama sekaligus launching Bimbingan Belajar (Bimbel) Intensif di SMA Negeri 1 Pangaribuan.   Kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapangan SMAN 1 Pangaribuan, Jumat (23/1/2026), sebagai bagian dari upaya peningkatan kualitas pendidikan dan kesiapan siswa menghadapi Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) […]

Continue Reading

Bupati Dian Tekankan Kepemimpinan Berintegrasi dan Pelayanan Berbasis Nurani

Wantaranews – Kumingan Bupati Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si., menekankan bahwa kualitas pelayanan kesehatan tidak hanya ditentukan oleh aspek medis dan administratif, tetapi juga oleh kepemimpinan yang berintegritas dan pelayanan yang menyentuh sisi kemanusiaan.   Hal tersebut ditegaskan Bupati saat membuka sekaligus menjadi narasumber dalam Workshop Penguatan Sinergitas Dinas Kesehatan Kabupaten Kuningan Tahun […]

Continue Reading

Keberadaan jalur pipa gas milik Pertamina yang melintasi lahan persawahan warga di Desa Losarang, Kecamatan Losarang, Kabupaten Indramayu, menuai keluhan dari para petani setempat.

Wantaranews.com Indramayu Hampir 13 tahun sejak pembangunan dilakukan, persoalan status lahan dan ganti rugi dinilai belum menemukan kejelasan. Perwakilan petani terdampak, Mojo (52) dan Sawano (46) mengaku kesal, lantaran hingga kini masyarakat petani masih diliputi kebingungan terkait status lahan mereka. “Kami bingung, untuk saat ini masyarakat masih bertanya-tanya. Tanah yang dilintasi jalur pipa gas Pertamina […]

Continue Reading

TPK Sampaga Kembangkan Ternak Ayam Petelur. Tahun 2026

Wantaranews.com – Mamuju Tim penggerak Kegiatan ( TPK ) Desa Sampaga kecamatan Sampaga Kabupaten Mamuju Provinsi Sulawesi Barat, terus berinovasi dalam mendukung ketahanan pangan desa melalui pengembangan usaha ternak ayam petelur. Program ini menjadi salah satu langkah strategis desa dalam meningkatkan kemandirian ekonomi masyarakat sekaligus menjaga ketersediaan pangan berkelanjutan. Pengelolaan ternak ayam petelur difokuskan pada […]

Continue Reading

Kapolsek BTS Ulu Polres Musi Rawas Respon Cepat Timbun Jalan Berlubang Cegah Kecelakaan

wantaranews.com Musi Rawas – Polsek BTS Ulu Polres Musi Rawas menunjukkan respon cepat (quick response) terhadap laporan masyarakat terkait jalan rusak dan berlubang yang berpotensi menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa hingga Rabu (20–21/1/2026).   Dipimpin langsung Kapolsek BTS Ulu, AKP Fauzan Aziman, SH, bersama personel Polsek BTS Ulu, petugas segera mendatangi […]

Continue Reading

Gelapkan Motor Petani, Polsek Megang Sakti Polres Musi Rawas Ringkus MS

wantaranews.com MUSI RAWAS – Unit Reserse Kriminal Polsek Megang Sakti, Polres Musi Rawas, berhasil meringkus terduga pelaku tindak pidana penggelapan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 372 KUHP, Selasa (20/1/2026) sekitar pukul 15.30 WIB.   Terduga pelaku berinisial MS (34), warga Kelurahan Megang Sakti I, Kecamatan Megang Sakti, Kabupaten Musi Rawas. MS diduga menggelapkan satu unit sepeda […]

Continue Reading

Kapolres Musi Rawas Himbau Warga dan Pengendara Waspada Kemunculan Gajah Liar di Muara Lakitan

wantaranews.com MUSI RAWAS – Kapolres Musi Rawas AKBP Agung Adhitya Prananta, S.H., S.I.K., M.H., menghimbau kepada seluruh masyarakat, khususnya warga Kecamatan Muara Lakitan, serta para pengguna jalur Musi Rawas – PALI, agar meningkatkan kewaspadaan menyusul terpantau adanya aktivitas gajah liar di wilayah perkebunan dan sekitar kawasan hutan.   Kapolres menyampaikan, dalam beberapa waktu terakhir pihak […]

Continue Reading

Diduga Kupon Judi Togel Berserakan di Area Publik, Polsek Prapat Janji Diminta Bertindak

wantaranews.com – Asahan Lembaran yang diduga merupakan bekas kupon judi jenis Toto Gelap (Togel) ditemukan berserakan di kawasan Simpang Hakim, Desa Prapat Janji, Kecamatan Buntu Pane, Kabupaten Asahan, Selasa (20/1/2026). Temuan tersebut menuai perhatian masyarakat karena lokasi berada di wilayah hukum Polsek Prapat Janji. Pantauan di lapangan menunjukkan sejumlah kertas yang menyerupai bukti transaksi nomor […]

Continue Reading

Momentum HPN, PWI Indramayu Gandeng Institusi Polri dan Komunitas Wong Dermayu Masifkan Ketahanan Pangan

Wantaranews.com – Indramayu  Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Indramayu memanfaatkan momentum Hari Pers Nasional (HPN) yang jatuh pada tanggal 9 Februari mendatang dengan melakukan aksi menanam sebagai wujud menjaga ketahanan pangan di daerah sesuai instruksi presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto. Dalam momentum ini, PWI Kabupaten Indramayu menggandeng Baharkam Mabes Polri, Polres Indramayu, Forum Komunikasi Doa […]

Continue Reading

Kapolres Musi Rawas Hadiri Acara Pisah Sambut Kepala Kejaksaan Negeri Musi Rawas

wantaranews.com Musi Rawas-Kapolres Musi Rawas, AKBP Agung Adhitya Prananta SH, SIK, MH, menghadiri acara pisah sambut Kepala Kejaksaan Negeri Musi Rawas yang digelar di Pendopoan Rumah Dinas Bupati Musi Rawas, Rabu (14/1/2026).   Hadir juga, Bupati Musi Rawas, Hj Ratna Machmud, didampingi, Wakil Bupati, H Suprayitno, beserta unsur Forkopimda, pejabat instansi vertikal, tokoh masyarakat, serta […]

Continue Reading